Fotographer Terkenal Ditangkap Polres Jakbar Terkait Narkoba

dutainfo.com-Jakarta: Satuan Reserse Narkoba Polres Jakarta Barat, menangkap Fotographer Jerry Aurum yang juga mantan suami Artis Denada Tambunan, terkait Narkoba.

“Ya benar adanya penangkapan itu,” ujar Kasat Narkoba Polres Jakarta Barat AKBP Erick Frendriz, saat dihubungi awak media, Selasa (25/6/2019).

Masih kata AKBP Erick dari penangkapan itu petugas juga berhasil mengamankan pil ekstasi, satu paket ganja, dan tembakau gorila.

Nanti kita akan menggelar konferensi pers tunggu saja ya, tutupnya. (Hdr/elw)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.