Kadispenal: ledakan dahsyat karena ada TNT

image

Dutainfo.com- Jakarta: Gudang Amunisi milik Komando Pasukan Katak Armada Barat TNI AL di Tanjung Priok,Jakarta Utara meledak.

Kadispenal Laksamana Pertama Untung Suropati dalam siaran pers nya mengungkapkan,disana bukan gudang amunisi ringan akan tetapi cadangan bahan peledak TNT barang kali ledakan menjadi dahsyat,katanya di Jakarta Rabu (5/3).

                 
Hingga berita ini diturunkan pihak TNI dan Kepolisian masih terlihat menyelidiki penyebab meledaknya gudang amunisi. (Tim)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.